1. Profil Perusahaan
Merupakan perusahaan pertambangan nikel yang berbasis di Indonesia, yang memiliki lokasi pertambangan di Sulawesi, Halmahera dan Papua
2. Kualifikasi Pelamar
- Pendidikan minimal S1 Teknik Pertambangan
- Memiliki pengalaman kerja di posisi yang sama minimal 3 tahun atau MPE supervisor 4-5 tahun
- Memiliki penglaman di perusahaan pertambangan nikel
- Memiliki kemampuan menghitung resources
- Mampu membuat laporan long term dan short term
- Mampu mengoperasikan software Vulcan, AutoCAD, GIS, Excel, VB, Surpac, Minescape, ArcGIS
- Minimal memiliki sertifikasi POP (Pengawas Operasional Pertama)
- Memiliki leadership yang baik
- Dapat join secepatnya
3. Form Pelamaran Kerja

0 tanggapan untuk “Loker MPE Superintendent”